Spesifikasi Philips Xenium W832

Posted by Zam on Tuesday, November 20, 2012

BajangSite - Spesifikasi Philips Xenium W832, kabar gembira buat yang suka gonta ganti smartphon terbau atau buat yang suka cari-cari informasi tentang smartphon terbaru, kini ditengah bulan November 2012 telah muncul produk smartphon dari philips yang terbaru yaitu Smartphon Philips Xenium W832.

 

[caption id="attachment_474" align="aligncenter" width="176"]Spesifikasi Philips Xenium W832 Spesifikasi Philips Xenium W832[/caption]

 Pada Smrtphon Philips Xenium W832 memiliki sebuak keistimewahan yang memungkinkan bisa menarik perhatian para konsumen-konsumen sekalian, yaitu terletak pada layar dengan kualitas HD dan kameran yang berkapasitas 8MP

Selain memeliki keistimewahan pada kamera dan layarnya, masih banyak lagi keistimewahan yang dimiliki Smrtphon Philips Xenium W832, untuk lebih lengkapnya silahkan baca Spesifikasi Smrtphon Philips Xenium W832 dibawah ini .

Spesifikasi Philips Xenium W832 :

 











































JaringanGSM 900, 1800, 1900 MHz, WCDMA 2100MHz
Oprasi SistemOS Android 4.0
Ukuran Bodi131.0mm x 67.5mm x 11.0mm
Berat170.5 gram
Layar4.5 inci, Capacitive touchscreen, qHD IPS, 16juta warna
Kamera8MP
KonektifitasBluetooth, kabel data
Memory4 GB (internal) dan microSD up to 32GB (external)
Baterai2400 mAh
Fitur LainAudio player, Video player, Organizer, Document editor, SMS(threaded view), Email, MMS, IM, Push Email, Image editor, Google Search, Peta, Google Talk, Gmail, YouTube, Kalender, Picasa integration, Voice memo, Voice dial, Predictive text input (Swype), A-GPS support, Java MIDP emulator, Accelerometer, proximity, Kompas

 

 

Dan untuk Harga Philips Xenium W832 dibandro dengan harga 343 euro atau sekitar 4,2 juta rupiah.

{ 0 comments... read them below or add one }

Post a Comment